Apa itu Talbiyah? Bacaan yang Diucapkan Saat Haji dan Umroh

Talbiyah adalah doa atau seruan yang diucapkan oleh jamaah haji dan umroh sebagai tanda kesiapan mereka dalam melaksanakan ibadah, sekaligus bentuk pengakuan akan panggilan Allah SWT untuk menunaikan ibadah suci.

Bacaan Talbiyah yang umum diucapkan adalah:

“Labbaik Allahumma Labbaik, Labbaika Laa Syariika Laka Labbaik. Innal Hamda Wanni’mata Laka Wal Mulk, Laa Syariika Lak.”

Baca Juga: Tabungan Umroh Murah Mulai dari Rp100 Ribuan

Artinya: “Aku penuhi panggilan-Mu, ya Allah, aku penuhi panggilan-Mu. Aku penuhi panggilan-Mu, tiada sekutu bagi-Mu. Sesungguhnya segala pujian, nikmat, dan kerajaan adalah milik-Mu. Tiada sekutu bagi-Mu.”

Temukan Jawaban Lainnya 👇👇

Paket Umroh Bintang 5

Rekomendasi paket umroh sesuai kebutuhan dengan jaminan kepastian tanggal keberangkatan.

Atau mau umroh private sekeluarga? Bisa banget, tentukan sendiri jadwalnya, akomodasinya hingga budgetnya, kami bantu semua prosesnya!

WhatsApp Kami
1
Annisa Travel
Assalamualaikum, kak 👋
Ada yang bisa Annisa bantu?